Senin, 02 Mei 2016

Assalamu'alaikum Wr.Wb.
Saudara-saudari, kaum muslimin-muslimat warga Nahdiyin yang kami hormati dan banggakan, Puji syukur kehadirat Allah kami panjatkan karena berkat hodayahnya sehingga Kami Ranting NU Desa Purwasari telah berhasil menjalani proses Diklat Terpadu bagi para Banser (Barisan Ansor Serbaguna) yang di laksanakan pada tanggal 22 s.d 24 April 2016 lalu di Kecamatan Patimuan.
Selain dari pada itu dengan adanya Banser tentu menambah rasa aman bagi warga Nahdiyin tentunya diantaranya bisa menjaga dan mengamankan para Ulama Nahdiyin khususnya di Purwasari, karena salah satu tugas Banser adalah menjaga para ulama kiyai dari berbagai ancaman yang ada.
Untuk itu dengan kerendahan hati kami ranting NU Desa Purwasari berhak mengajukan permohonan kepada para pengunjung / pembaca untuk ikut berpartisipasi dalam pengadaan Seragam Banser tersebut.
Adapun dana yang dibutuhkan untuk membeli seragam 5 orang banser adalah sejumlah 3.750.000,- (tiga juta tujuh ratus lima puluh ribu rupiah).
Besar harapan kami semoga permohonan ini dapat terkabulkan, demikian permohonan ini dibuat atas perhatiannya diucapkan terimakasih.
Wassalamualaikum Wr.Wb.


Rek.BMT NU Purwasari
Jika anda berminat ikut berpartisipasi segera hubungi no.081327114523 atau 087736552323
Sponsor by: Heri Kuntadi
H.A.Yunal Amani,S.Farm,Apt

5 komentar:

  1. Semoga sukses dan segera terkumpul dananya.

    BalasHapus
  2. Mass... Wunn format e saget.. Mau merjuangin sahbat2 Banser di riau.
    082281111116 niku WA ne kulo.

    BalasHapus
    Balasan
    1. maaf baru sempat balas komen, formatnya tidak ada sudah kehapus di komputer maaf ya

      Hapus